in ,

19 Nama Super Unik di Indonesia yang Benar-benar Ada. Siap-siap Tertawa Lebar Saat Membacanya!

Via tumblr.com

Setiap orang tua tentu ingin doa yang terbaik bagi anaknya, oleh karena itu tak jarang para orang tua memberikan nama yang terbaik bagi buah hatinya. Karena sebuah nama merupakan sebuah doa. Namun, terkadang beberapa orang tua ingin memberikan nama yang unik untuk keturunannya, agar tak mudah dilupakan dan berbeda dengan orang kebanyakan.

Nampaknya, hal tersebut dialami oleh beberapa orang berikut ini. Mereka memiliki nama yang sangat unik, yang merupakan pemberian dari orang tuanya. Penasaran? Ini dia nama-nama unik tersebut. Siap-siap deh dibuat terheran-heran karenanya.

1. .

(.) via brilio.net

Pemuda asal Jepara ini memiliki nama yang sangat unik lho, yaitu tanda baca titik (.), dengan nama tersebut banyak teman-temannya bingung ingin memanggilnya gimana.

2. Y

Y via brilio.net

Gadis ini memiliki nama satu huruf saja, yaitu Y. Sehingga menimbulkan pertanyaan dari teman maupun lingkungannya. Ternyata Y ini memiliki nama panjang Aiwinur Siti Diah Ayu Mega Ningrum Dwi Pangestuti Lestasi Endang Pamikasih Sri Kumala Sari Dewi Puspita Anggraini.

3. Andy Go To School

Andy Go To School via brilio.net

Seorang warga Magelang, Jawa Tengah memiliki nama unik berikut ini. Ia adalah anak kedua dari pasangan Bulkin dan Nakimah. Profesi Andy adalah polisi lho!

4. Anti Dandruf

Anti Dandruff via idntimes.com

Hayo, kalau ingat nama ini pasti mengarahnya ke salah satu jenis shampo kan?

5. Firman Allah

Firman Allah via brilio.net

Kalau yang satu ini gimana menurut kamu?

6. Selamet Dunia Akhirat

Selamet Dunia Akhirat via idntimes.com

Nama adalah doa kan? Mungkin ini salah satu doa dari orang tuanya!

7. Dono Kasino Indro

DKI via hotklop.blogspot.com

Mungkin gak sih orang tuanya penggemar berat dari Warkop DKI?

8. Satria Baja Hitam

Satria Baja HItam via hotklop.blogspot.com

Bisa saja orang tuanya ingin anaknya jadi kesatria ya!

9. Minal Aidin Wal Faidzin

MInal Aidin via tolololpedia.wikia.com

Satu-satunya hal yang mungkin adalah, dia lahir saat lebaran datang.

10. Saiton M.Si

Saiton viabrilio.net

Kira-kira saat menamai anaknya dengan nama ini apa ya yang terlintas di pikiran orang tuanya?

11. Tuhan

Tuhan via hotklop.blogspot.com

Nama yang satu ini pernah menghebohkan seluruh Indonesia lho karena namanya yang kontroversial.

12. Nabi

Nabi via hotklop.blogspot.com

Mulai dari Saiton, Tuhan serta Nabi. Ada semua nih!

13. Royal Jelly

Royal Jelly via idntimes.com

Kok jadi lapar ya?

14. Dontworry

Dontworry via hotklop.blogspot.com

Wah, selalu seneng nih kayaknya.

15. Loe Yakin Untung Luganda

Loe Yakin Untung Loganda via hotklop.blogspot.com

Hayo, yakin gak sama nama si bapak ini? Yakin aja deh.

16. Jashujan

Jashujan via brilio.net

Sangat membantu ketika musim hujan!

17. Allah Husomat

Allah Husomat via brilio.net

Berbau doa banget nih. Unik ya!

18. Nama

Nama via brilio.net

Saat kamu tanya siapa nama orang ini, jangan kaget saat dia balik jawab ‘Nama’ ya.

19. Etika Silit Asin

Etika Silit Asin via hotklop.blogspot.com

Maksudnya apa coba kasih nama anak seperti ini?

Via tumblr.com

Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Loading…

0

Comments

0 comments

6 Hal Unik Ini Hanya Bisa Kamu Temukan di Makassar, Enggak Ada di Tempat Lain Guys!

Awas Dibuat Kaget! Ternyata di 8 Negara Ini Tahun Depan Bukan 2018